Agar bisa di akses di komputer lain


Setting xampp agar bisa di akses di komputer lain


Pastikan komputer dalam satu jaringan. Cara cek nya dengan masuk cmd ping ip klien maupun ping ip server. Jika sudah berhasil ikuti langkah dibawah ini.

1. Pertama masuk ke C:\xampp\apache\conf
Cari http.conf
Kemudian hilangkan tanda  #  pada LoadModule vhost_alias_module modules/mod_vhost_alias.so dan juga Include conf/extra/httpd-vhost.conf


LoadModule vhost_alias_module modules/mod_vhost_alias.so


Include conf/extra/httpd-vhost.conf

2. Sekarang masuk ke C:\xampp\apache\conf\extra
Cari httpd-xampp.conf
Tambahkan ip client di paling bawah contoh:  Allow from 192.168.0.57


Allow from alamat ip client
Contoh:
Allow from 192.168.0.57

3. Restart xampp

Buka browser di komputer klien dg
Ip server di ikuti file php
192.168.0.120/filephp.php

Catatan:
Ip server = 192.168.0.120
Ip client = 192.168.0.57

Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer